Objective: Meluncurkan kafe baru dalam 72 jam dengan "Keributan" yang terukur, tanpa membakar uang iklan. Focus: Community Activation & Operational Safety.
Bar: Nabila, Oky, Mesa
Ops: Jejen (Manager)
Support: Avan (Fin/GA), Samuel (Content)
Jl. Pejaten Raya (High Traffic Area)
USP: Minimalist Space x Intellectual Vibe
Tech: 100Mbps (Work-Ready)
Kopi Selo (25K)
Pastries (18K-25K)
Non-Coffee (22K-28K)
Kita jalankan Hybrid Strategy. B1G1 untuk menarik massa (Volume), "Pay with Idea" untuk membangun loyalitas & brand image (Value).
Mechanic: Buy 1 Kopi Selo, Get 1 Free.
Goal: Volume maksimal. Antrian panjang = Magnet visual.
Mechanic: Beli Kopi Apa Saja + Croissant = Diskon 10K.
Goal: Meningkatkan basket size (transaksi per orang jadi >40rb).
Mechanic: Kopi Selo cuma 15K (Jam 8-11 Pagi).
Goal: Menculik pasar pekerja kantor/kampus pagi hari.
Mechanic: "Pay with Idea". Diskon 30-50% jika menulis opini di 'Wall of Thoughts' atau menjawab kartu pertanyaan di kassa.
Goal: Memfilter customer. Kita cari yang suka nongkrong lama dan 'berisi'. Ini membangun vibe "Intellectual Space".
Mechanic: Show ID Card (UNAS, Gonzaga, Republika, Pejaten Village Staff) = Free Upsize.
Goal: Mengunci 'Regulars' yang bekerja/sekolah di radius 1KM.
Fokus: Koordinasi Total & Detail Checker.
Fokus: Speed & Konsistensi.
Fokus: Logistik Perang.
Fokus: The Visual Storyteller.
1. Bar Overload: Jejen stop orderan makanan berat sementara. Fokus keluarkan minuman.
2. Wi-Fi Mati: Jejen langsung tethering HP kantor khusus mesin kasir (Prioritas Transaksi).
3. Komplain Tamu: Oky/Mesa jangan berdebat. Panggil Jejen. Jejen dengarkan, minta maaf, ganti produk jika perlu.
Jangan tunggu masalah baru bikin aturan. Print template ini hari ini.
Minimal 1 lembar Kesepakatan Kerja Harian Lepas/Probation.
Resep "Kopi Selo" adalah rahasia dagang.
Format Laporan Tutup Toko (Closingan).
Form Cek Stok Harian (Pagi & Malam).